Fitch Ratings Patok Peringkat AAA untuk Pupuk Indonesia

24 March 2014 09:01 / http://industri.bisnis.com / 1622x viewed

Herdiyan - Rabu, 19 Maret 2014, 16:50 WIB

Bisnis.com, JAKARTA—Fitch Ratings menegaskan peringkat AAA (idn) untuk PT Pupuk Indonesia (Persero) dengan prospek stabil.

Dalam keterangan resmi Rabu (19/3/2014) Fitch menyampaikan rating holding produsen pupuk pelat merah itu berdasarkan dukungan pemerintah yang kuat dalam bentuk subsidi (public service obligation/PSO) dan prioritas alokasi gas.

Sebagai pemegang saham tunggal, pemerintah memiliki kontrol terhadap arah strategis bisnis Pupuk Indonesia melalui persetujuan anggaran tahunan serta penunjukan dewan komisaris dan direksi.

Peringkat AAA itu merupakan rating tertinggi yang diberikan Fitch pada skala rating nasional jangka panjang.

Hal itu mencerminkan kondisi perusahaan dengan risiko default terendah dalam membayar kewajibannya kepada obligor.

Editor : Ismail Fahmi

http://industri.bisnis.com/read/20140319/257/212116/fitch-ratings-patok-peringkat-aaa-untuk-pupuk-indonesia

Recent News

21 Jul 2019
Tumbuhkan Ekonomi Mikro, Lestarikan Kearifan Lokal
21 July 2019 07:30 / PG Public Relation / 11x viewed
18 Jul 2019
Dorong Produktivitas Pertanian Melalui Pasar Murah dan Edukasi
18 July 2019 09:25 / PG Public Relation / 7x viewed
12 Jul 2019
Must be Careful and Mature
12 July 2019 15:16 / PG Public Relation / 75x viewed
11 Jul 2019
Petrokimia Gresik March was Inspired by Petrokimia Putra Football Club
11 July 2019 14:39 / PG Public Relation / 19x viewed
links
contact

Customer Service Center

08001888777 (bebas pulsa)

0811344774 SMS/WHATSAPP

konsumen@petrokimia-gresik.com


Contact Us

Please fill the form below to ask questions, critics or suggestions about PT Petrokimia Gresik.

Personal Info

Message