Kunjungan Dikpora Kabupaten Gunung Kidul DIY

25 February 2016 15:54 / PG Public Relation / 1455x viewed

Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dikpora) Kabupaten Gunung Kidul Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) berkunjung ke PT Petrokimia Gresik (PG). Kunjungan studi banding pencapaian standar minimal pendidikan dasar (SPM Dikdas) Dinas Dikpora Kabupaten Gunung Kidul ini berlangsung di Gedung Pendidikan & Latihan (Diklat) PG (25/02/16), diikuti oleh 15 peserta yang terdiri dari Tim Teknis Program Peningkatan kapasitas Penerapan (PKP)-SPM Dikdas, perwakilan fasilitator daerah/regional, perwakilan petugas entry data SPM-Dikdas, dan konsultan pendamping/district advisory team (DAT).

Kunjungan yang dipimpin oleh Kadikpora Kabupaten Gunung Kidul DIY Sudodo ini diterima oleh Sekretaris Perusahaan PG Wahjudi, Manager Kemitraan & Bina Lingkungan (KBL) PG Taufik Hidayat, beserta staf dari Departemen LK3, Humas dan Pendidikan dan Latihan (Hartono).

Recent News

21 Jul 2019
Tumbuhkan Ekonomi Mikro, Lestarikan Kearifan Lokal
21 July 2019 07:30 / PG Public Relation / 11x viewed
18 Jul 2019
Dorong Produktivitas Pertanian Melalui Pasar Murah dan Edukasi
18 July 2019 09:25 / PG Public Relation / 7x viewed
12 Jul 2019
Must be Careful and Mature
12 July 2019 15:16 / PG Public Relation / 75x viewed
11 Jul 2019
Petrokimia Gresik March was Inspired by Petrokimia Putra Football Club
11 July 2019 14:39 / PG Public Relation / 19x viewed
links
contact

Customer Service Center

08001888777 (bebas pulsa)

0811344774 SMS/WHATSAPP

konsumen@petrokimia-gresik.com


Contact Us

Please fill the form below to ask questions, critics or suggestions about PT Petrokimia Gresik.

Personal Info

Message